Dandim 0824/Jember Sampaikan Selamat Tahun Baru Islam  JEMBER -

    Dandim 0824/Jember Sampaikan Selamat Tahun Baru Islam   JEMBER -

    JEMBER - Tahun Baru Hijriah atau juga diistilahkan sebagai Tahun Baru Islam 1 Muharam 1444 H di semarakkan oleh Umat Islam Kabupaten Jember dengan Pawai Obor di berbagai tempat.

    Seluruh jajaran Koramil mengamankan pawai obor menandai pergantian tahun hijriah tersebut.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, saat kami wawancarai menyatakan,  Selamat Tahun Baru  1444 Hijriah, semoga keberkahan tahun baru ini, memberikan semangat baru kita semua untuk menjadi pribadi yang lebih baik lagi.

    Semoga kita semua diberikan kesehatan dan keselamatan, semoga pandemi Covid 19 segera menghilang, wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) juga segera berlalu, masyarakat kembali leluasa melakukan aktifitasnya.

    Sekali lagi atas nama pribadi, keluarga dan keluarga besar Kodim 0824/Jember,  saya mengucapkan selamat Tahun Baru Islam dari 1443 ke 1444 Hijriah. Ucap Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Pos Koramil 0824/29 Ajung Pantau...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 0824/26 Jelbuk Pimpin Karya Bakti...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panen dan Tanam Padi Bersama, Dorong Ketahanan Pangan Nasional di Merauke
    Panglima TNI Berikan Pengarahan pada Apel Danrem Dandim Terpusat Tahun 2024
    Inovasi Nila Salin, Politeknik KP Karawang Dorong Budidaya Ikan Unggulan di Kawali
    Bakamla RI dan VCG Perkuat Kerjasama Lewat Latihan SAR serta Olahraga Persahabatan

    Ikuti Kami