Perluas Akses Layanan Kesehatan, Babinsa Koramil 0824/04 Lakukan Pendampingan Cek Kesehatan Gratis

    Perluas Akses Layanan Kesehatan, Babinsa Koramil 0824/04 Lakukan Pendampingan Cek Kesehatan Gratis

    JEMBER – Dalam memperluas akses layanan Kesehatan kepaa masyarakat, Puskesmas Sukowono Kecamatan Sukowono Kabupaten Jember melakukan cek Kesehatan gratis kepaa masyarakat bertempat di Balai Desa Sukosari.

    Kegiatan melibatkan Tim Tenaga Kesehatan dari Pukesmas sebanyak 5 orang, dengan pendampingan oleh Babinsa Sukosari, Perangkat Desa dan masyarakat yang memeriksakan Kesehatan sebanyak 47 orang.

    Danramil 0824/04 Sukowono Lettu Inf Kholil Adnan dalam wawancaranya pada Minggu 23/02/2025 membanarkan adanya kegiatan yang dilaksanakan kemarin (22/02/2025) dalam upaya memperluas akses layanan Kesehatan gratis bagi masyarakat.

    Pemeriksaan meliputi pemeriksaan tekanan darah, pemeriksaan gula darah, kolesterol dan lain-lain serta pemberian obat oleh dokter yang bertugsa, sekaligus memberikan saran perawatan Kesehatan kepada masyarakat. Jelas Danramil 0824/04 Sukowono.

    Dandim 0824/jember Letkola Arm Indra Andriansayah dalam konfirmasinya mengapresiasi pendampingan pelayanan Kesehatan gratis tersebut, dalam memperluas akses pelayanan Kesehatan, guna meningkatkan kualitas Kesehatan masyarakat. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0824/27 Jombang Gelar Rakor Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Sidomekar Posramil 0824/31 Semboro...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kekompakan TNI dan Masyarakat Dalam Pembangunan Talud Pada Hari Ke-5 TMMD Kodim 1510/Sula
    Hendri Kampai: Rakyat Butuh Lebih dari Sekedar Makan Bergizi Gratis Bagi Anaknya di Sekolah
    Babinsa Jambearum Koramil 0824/05 Sumberjambe Kerja Bakti Bersama Warga Normalisasi Selokan dan Urug Jalan Berlobang
    Personel Koramil 0824/01 Patrang Ikut Mantapkan P5, Pelajar SMK Berdikari Jember
    Babinsa Karangkedawung Koramil 0824/10 Mumbulsari Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa
    Danramil 0824/27 Jombang Gelar Rakor Bersama PPL, Bahas LTT dan Sergab Dukung Percepatanb Swa Semnbada Pangan
    Danramil 0824/16 Tanggul Kunjungi Desa Selodakon,  Sosialisasikan Serapan Gabah dan Pengecekan Irpom
    Babinsa Wonojati Koramil 0824/25 Jenggawah  bersama Warga Penghijauan, Menyatu Dengan Alam dan Mitigasi Bencana
    Koramil 0824/07 Silo dan Aparat Terkait, Sosialisasikan Pentingnya Jaga Kebersihan Aliran Sungai
    Danramil 0824/19 Umbulsari Ikuti Monev Pemanfaatan Dana Desa, Kawal Pembangunan Desa
    Babinsa Mlokorejo Koramil 0824/21 Puger Beri Materi Wawasan Kebangsaan, Kepada 180 Pelajar SMP dan SMK Bustanul Ulum
    Babinsa Karangkedawung Koramil 0824/10 Mumbulsari Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa
    Dandim 0824/Jember  Ikut Kibarkan Bendera start Pemberangkatan 193 Regu Peserta Gerak Jalan Lingkot 
    Polres Jember Siapkan 7 Pos Operasi Ketupat Semeru 2024 Siap Layani Pemudik
    Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah, Meriahkan HUT Ke 78
    Gerak Cepat Dandim 0824/Jember Tindak Lanjuti Program Ketahanan Pangan, Lakukan Rakor Usai Sholat Tarawih
    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Hadiri Pengajian Hotmil Qur’an Pesantren Miftahul Ulum Kalisat

    Ikuti Kami